Jumat, 26 Agustus 2011

Makan ikan dan kacang-kacangan untuk rambut sehat

Makanan yang bergizi yang baik untuk tubuh membuat rambut lebih sehat dan lebih kuat. Protein dan asam lemak omega-3 di dalam salmon dan kacang-kacangan menghasilkan kulit kepala yang lebih sehat. Nutrien yang di temukan di dalam sayuran daun hijau, kacang-kacangan (bean), dan wortel juga baik untuk rambut. Hati-hati dengan diet fed untuk berat badan turun cepat. Kekurangan nutrien tertentu seperti zinc, biotin, atau protein dapat menyebabkan rambut rapu atau rambut rontok.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar